
Dalam kesempatan tersebut, Bupati Tapteng meminta agar Transfer ke Daerah (TKD) dapat dikembalikan seperti tahun sebelumnya, guna memberi ruang fiskal yang memadai bagi pemerintah daerah dalam proses pemulihan, pembangunan kembali infrastruktur, serta pemulihan kehidupan sosial dan ekonomi masyarakat pascabencana.
Permohonan ini merupakan bagian dari komitmen Pemerintah Kabupaten Tapanuli Tengah untuk memastikan percepatan penanganan dan pemulihan wilayah terdampak, sekaligus menjamin terpenuhinya hak-hak masyarakat yang terdampak bencana.
#TaptengBangkit #SumutBangkit